Cerita Bang Ale - Family Blog of the Pakpahan

Search


Sepeda Roda Dua kini menjadi barang berharga untuk Bang Ale. Di usianya yang akan menginjak 6 tahun bulan depan, Ale kian banyak menyukai hal yang lebih spesifik seperti misalnya naik sepeda.


Awalnya saya membelikan Ale sepeda roda tiga, mungkin karena dia suka tantangan lebih dia memaksa untuk naik roda dua saja. Akhirnya Ayahnya membelikan sepeda bekas yang masih layak pakai untuk digunakan.

sepeda+roda+dua+untuk+ale
Mengayuh sepeda roda dua ala Ale 


Awalnya sih, sepeda ini punya dua lagi roda artinya masih masuk kategori roda empat. Baru beberapa hari, mungkin karena sering dipakai dua roda penyangga pun rusak.

Potong rambut anak saat pandemi seperti saat ini memang menjadi tugas sendiri buat Ibu. Apalagi, Bang Ale punya tipe rambut yang super te...